Nahwu

PROGRAM INTENSIF LIBURAN: Dua Puluh Hari Belajar Bahasa Arab

Ma’had Umar bin Khattab Yogyakarta (MUBK) kembali membuka Program Belajar Bahasa Arab. PROGRAM INTENSIF LIBURAN: Dua Puluh Hari Belajar Bahasa Arab Dibuka Tiga Kelas ✏ Kelas Dasar Materi yang diajarkan dalam tingkatan ini adalah nahwu dasar. Dalam kelas ini, buku yang dijadikan acuan belajar adalah Al Muyassar fii Ilmin Nahwi jilid I. Syarat: Bisa membaca […]

PROGRAM INTENSIF LIBURAN: Dua Puluh Hari Belajar Bahasa Arab Read More »

Pembagian Kelas Putra Program Reguler Periode November 2017

Berikut adalah pembagian kelas putra Program Reguler Periode November 2017 Ma’had Umar bin Khattab Yogyakarta. Jika masih menemui kendala dalam mencari lokasi belajar, silahkan menghubungi bagian Kesantrian Ma’had Umar bin Khattab di nomor berikut: 0857 8659 9931   Kelas Persiapan https://mahadumar.id/wp-content/uploads/2017/11/Reguler-November-Ikhwan-new-Persiapan-1.pdf Kelas Nahwu 1 https://mahadumar.id/wp-content/uploads/2017/11/Reguler-November-Ikhwan-new-Nahwu-1-1.pdf Kelas Nahwu 2 https://mahadumar.id/wp-content/uploads/2017/11/Reguler-November-Ikhwan-new-Nahwu-2-1.pdf Kelas Nahwu 3 https://mahadumar.id/wp-content/uploads/2017/11/Reguler-November-Ikhwan-new-Nahwu-3-1.pdf Kelas Sharaf

Pembagian Kelas Putra Program Reguler Periode November 2017 Read More »

Pembukaan Program Reguler Periode Bulan November 2017

INGIN MENGIKUTI PROGRAM BELAJAR BAHASA ARAB SELAMA BULAN NOVEMBER 2017 ? Ma’had Umar bin Khattab Yogyakarta Kembali Membuka Program Belajar Bahasa Arab Reguler. Ada Kelas Nahwu, Sharaf, Baca Kitab, dan I’dad (Persiapan). Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) berlangsung sebanyak 16 kali dalam satu bulan. Empat Pilihan Kelas Kelas Persiapan Program khusus pemula dengan materi yang ringkas

Pembukaan Program Reguler Periode Bulan November 2017 Read More »

Pembukaan Program Reguler Periode Bulan Oktober 2017

INGIN MENGIKUTI PROGRAM BELAJAR BAHASA ARAB SELAMA BULAN OKTOBER 2017 ? Ma’had Umar bin Khattab Yogyakarta Kembali Membuka Program Belajar Bahasa Arab Reguler. Ada Kelas Nahwu, Sharaf, Baca Kitab, dan I’dad (Persiapan). Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) berlangsung sebanyak 16 kali dalam satu bulan. Empat Pilihan Kelas Kelas Persiapan Program khusus pemula dengan materi yang ringkas

Pembukaan Program Reguler Periode Bulan Oktober 2017 Read More »

Belajar I'rab Seri-1 : Pergi ke Rumah Umar

Insya Allah untuk beberapa waktu ke depan website mahadumar.id akan menghadirkan seri belajar i’rab. Apa itu i’rab ? I’rab adalah perubahan harakat akhir suatu kata berdasarkan kedudukannya di dalam kalimat. Pada seri i’rab ini akan dibahas beberapa contoh kalimat. Dari kalimat-kalimat tersebut nantinya akan dibahas tentang kedudukan masing-masing kata apakah sebagai fa’il, khabar, maf’ul bih atau

Belajar I'rab Seri-1 : Pergi ke Rumah Umar Read More »

Mengenal Al Jumlah / Kalimat

Dalam bahasa arab, Al Jumlah/kalimat ditinjau dari kata yang memulainya terbagi 2 : 1. Jumlah ismiyyah (جملة إسمية) 2. Jumlah fi’liyyah(جملة فعلية) Penjelasan : 1. Jumlah ismiyyah Adalah setiap Al Jumlah yang diawali oleh isim. Contoh : Al-Waladu yaqra-u Al-Qur’aana (الوَلَدُ يَقْرَأُ القُرْآنَ) = Anak laki-laki itu sedang membaca Al Qur’an “Al Waladu” adalah isim.

Mengenal Al Jumlah / Kalimat Read More »

Mengenal Al Kalimat/Kata Dalam Bahasa Arab

Sebagaimana yang telah lewat, al kalimat/kata adalah setiap lafal yang memiliki arti. Oleh karena itu, al kalimat/kata mencakup kata benda, kata kerja, atau huruf ma’aaniy, sebab ketiganya memiliki makna. Contoh : Firman Allah Ta’ala, حَتَّى زُرْتُمُ الْمَقَابِرَ “Sampai kalian memasuki kubur” (QS. At Takaatsur : 2) Dalam ayat tersebut, ada tiga kata : حَتَّى =

Mengenal Al Kalimat/Kata Dalam Bahasa Arab Read More »

Mengenal Huruf dalam Bahasa Arab

Dalam bahasa arab, huruf ada dua macam : Huruf mabaaniy (حرف مباني) Huruf mabaaniy adalah huruf yang menyusun sebuah Al Kalimat / kata. Huruf jenis ini kita kenal dengan sebutan huruf hijaa-iy (حرف هجائي). Maka, huruf yang disinggung di pembahasan sebelumnya, itulah huruf mabaaniy. Contoh : alif (ا), ba (ب), ta (ت), tsa (ث), dst

Mengenal Huruf dalam Bahasa Arab Read More »

Mengenal Unsur Penyusun Kalimat dalam Bahasa Arab

Rangkaian kalimat dalam bahasa arab tersusun dari unsur berikut : Huruf (الحرف) Gabungan huruf-huruf menyusun sebuah Al Kalimat (الكلمة) atau kata Perpaduan beberapa Al Kalimat/kata akan membentuk suatu Jumlah (الجملة), bahasa Indonesia-nya yaitu kalimat. Perbandingannya seperti ini : Bahasa Indonesia   Bahasa Arab Huruf Huruf Kata Al Kalimat Kalimat Al Jumlah Jadi, jangan rancu dengan

Mengenal Unsur Penyusun Kalimat dalam Bahasa Arab Read More »

Sejarah Ilmu Nahwu

Penyusunan ilmu bahasa arab mulai digagas tatkala banyak terjadi lahn, kesalahan berbahasa, dalam diri orang-orang arab. Salah satu contohnya sebagai berikut. Diriwayatkan bahwa ‘Umar berjalan melewati beberapa orang yang sedang memanah, namun skill-nya tidak mumpuni. ‘Umar pun mengkritik mereka. Namun mereka menjawab, إَنَّا قَوْمٌ مُتَعَلِّمِيْنَ “Innaa qaumun muta’allimiina” (Kami adalah orang terpelajar) Kaget mendengar jawaban

Sejarah Ilmu Nahwu Read More »