Program Belajar
Offline & Online
Ma’had Umar bin Khattab Yogyakarta kembali membuka Program Belajar Bahasa Arab Reguler Luring/Offline dan Daring/Online selama 1 bulan.
Pilihan Kelas
Kelas Dasar
Nahwu Dasar
Kelas Menengah
Sharaf Dasar
Catatan
A) Kelas akan dibuka jika kuota terpenuhi
B) Untuk kelas persiapan tidak perlu placement test
C) Calon santri diperbolehkan untuk tidak mengikuti placement test jika memiliki Sertifikat dengan nilai minimal 60 (Jayyid) dari level sebelumnya, dan sertifikat tersebut didapatkan pada program reguler/intensif periode Mei – November 2024.
Kegiatan Belajar
KBM: 25 November 2024 – 13 Desember 2024
Evaluasi: 14 – 16 Desember 2024
Hari Belajar: Senin sampai Jumat
Waktu Belajar (memilih salah satu):
Pagi 05.30 – 06.45 WIB
Sore 16.00 – 17.15 WIB
Malam 20.00 – 21.15 WIB
Media Pembelajaran
Fasilitas yang didapatkan
E-Sertifikat
Sertifikat bagi para peserta
E-Sertifikat
Khusus bagi yang sudah menyelesaikan satu kelas (tiga level)
Hadiah
Hadiah bagi santri yang berperstasi
Biaya Program
- per Level -
Kelas Persiapan
Rp 130.000
Kelas Nahwu Dasar
Rp 140.000
Kelas Sharaf Dasar 1
Rp 140.000
Kelas Sharaf Dasar 2
Rp 150.000
Kelas Sharaf Dasar 3
Rp 160.000
Kelas Baca Kitab
Rp 160.000
Kelas Nahwu Lanjutan
Rp 170.000
Kelas Sharaf Lanjutan
Rp 170.000
Kelas Nahwu & Sharaf Dasar
Rp350.000,-
Kelas Baca Kitab
Rp360.000,-
Kelas Lanjutan
Rp375.000,-
Total 15 Sesi Pertemuan
Buku Panduan
Pemesanan kitab bisa melalui link di bawah ini:
koleksi.mahadumar.id
Kelas Persiapan
Modul pelatihan Bahasa Arab dasar
Rp 25.000,-
Kelas Nahwu Dasar 1/2/3
Al Muyassar fii ‘Ilmin Nahwi jilid 1
Rp27.000,-
Kelas Sharaf Dasar
Al Kafi fii ‘Ilmish Sharfi jilid 1
Rp27.000,-
Al Kafi fii ‘Ilmish Sharfi jilid 2
Rp30.000,-
Belajar I’lal dari Awal
Rp18.000,-
Kelas Sharaf Dasar
Sharaf 1:
Al Kafi fii ‘Ilmish Sharfi jilid 1
Rp25.000,-
Sharaf 2:
Al Kafi fii ‘Ilmish Sharfi jilid 2
Rp30.000,-
Sharaf 3:
Al Kafi fii ‘Ilmish Sharfi jilid 3
Rp30.000,-
Kelas Baca Kitab
Syarah al Qawa’idul Arba’, Syaikh Dr. Shalih al Fauzan
Rp18.000,-
Kelas Baca Kitab
Baca Kitab 1:
Syarah al Qawa’idul Arba’ (Syaikh Dr. Shalih al Fauzan)
Rp18.000,-
Baca Kitab 2
Syarah Muqaddimah al Ushul ats Tsalatsah (Syaikh Dr. Shalih al Fauzan)
Rp18.000,-
Baca Kitab 3
Syarah Ba’dhu Fawaid Suratil Fatihah (Syaikh Dr. Shalih bin Fauzan Al Fauzan)
Rp18.000,-
Kelas Nahwu & Sharaf Lanjutan
Mulakhkhash Qawa’dil Lughatil ‘Arabiyyah
Rp65.000,-
Batas Pendaftaran
14 November 2024
Alur Pendaftaran
Mencermati Pengumuman Pendaftaran
Pendaftar mencermati terlebih dahulu pengumuman pendaftaran sebelum memutuskan untuk mengikuti program, baik itu waktu, tempat, dll
Pendaftaran Online
Mengisi formulir di mahadumar.id/pendaftaran
Konfirmasi Pendaftaran
Melakukan konfirmasi pendaftaran ke nomor WhatsApp MUBK 085786599931 dengan format: Nama_Pilihan Kelas_Jenis Kelamin. Contoh: Abdullah_Nahwu Dasar_Laki-laki
Placement test
Mengikuti placement test yang akan dilaksanakan secara online
Melakukan Pembayaran
Via transfer ke rekening YPIA Academy.
Konfirmasi Pembayaran
Secara online di mahadumar.id/pendaftaran
Placement Test
Test dilaksanakan secara online untuk santri yang mengikuti kelas yang mempersyaratkan adanya placemet test dan bagi santri yang tidak memiliki sertifikat yang berlaku
Waktu Test:
Jumat, 15 November 2024
Pembayaran
Waktu pembayaran dapat dilakukan semenjak dinyatakan lolos dan paling lambat pada tanggal 21 November 2024
Pembayaran dilakukan melalui
Transfer ke rekening Bank Syariah Indonesia (BSI) no rek. 7755332261
a.n. Yayasan Pendidikan Islam
Setelah transfer harap konfirmasi pembayaran ke link Konfirmasi Pembayaran
Butuh Info Tambahan?
Narahubung Putra: 0857 8659 9931
Narahubung Putri: 0813 8898 2734